Roma Ramaikan Perburuan Pastore
Editor Bolanet | 18 November 2013 19:04
Menurut Corriere dello Sport, Tim Srigala Ibukota ingin memboyong Pastore dengan status pinjaman. Mengingat Pastore jarang mendapatkan porsi bermain hal ini tidaklah sulit terealisasi.
Direktur Olahraga Roma Walter Sabatini ingin mendatangkan Pastore Januari nanti. Sabatini juga merupakan aktor kepindahan Pastore ke tahun 2009 silam.
Dua tahun kemudian pemain berusia 24 tahun itu dijual ke PSG dengan mahar sekitar 40 juta Euro. Saat ini ia cuma mengoleksi tujuh kali penampilan di Liga Prancis dan satu kali di Liga Champions.
Selain itu Sabatini juga tengah memantau Juan Iturbe dari dan wonderkid Boca Juniors Leandro Paredes. (foti/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Streaming Bayer Leverkusen vs PSG Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Oktober 2025, 15:42 -
Prediksi Bayer Leverkusen vs PSG 22 Oktober 2025
Liga Champions 20 Oktober 2025, 18:41 -
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 20 Oktober 2025, 05:59 -
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 20 Oktober 2025, 05:44 -
Ketenangan Jadi Kunci Utama Kemenangan Inter Milan Atas AS Roma di Olimpico
Liga Italia 19 Oktober 2025, 09:05
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25 -
Man of the Match Real Madrid vs Juventus: Jude Bellingham
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:19 -
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04