Ronaldo Minta Juve Boyong Juan Mata dari MU
Ari Prayoga | 30 April 2019 04:12
Bola.net - - Raksasa Serie A, Juventus dikabarkan menjadikan gelandang serang Manchester United, Juan Mata sebagai salah satu target mereka pada jendela transfer musim panas mendatang.
Mata bergabung dengan United pada tahun 2014 lalu dari Chelsea. Hingga sekarang, pemain berusia 30 tahun itu telah memainkan lebih dari 200 laga. Namun kini Juan Mata sudah tidak lagi jadi pilihan secara reguler di skuat utama Setan Merah.
Manchester United dan Juan Mata sejauh ini belum mencapai kata sepakat untuk kontrak baru. Mantan pemain Valencia itu dikabarkan masuk dalam daftar jual United musim depan. Sebab, dia tidak masuk dalam rencana tim.
Permintaan Ronaldo
Ronaldo kabarnya mendesak manajemen Juventus untuk bergerak mendapatkan tanda tangan Mata. Menurut CR7, kehadiran Mata akan makin memperkuat La Vecchia Signora musim depan.
Dilansir media Spanyol Don Balon, Juve diyakini sudah menyiapkan tawaran menggiurkan untuk merayu gelandang 30 tahun tersebut agar mau datang ke Turin.
Barcelona juga disebut tertarik merekrut Mata. Namun Juventus masih menjadi kandidat terdepan untuk bisa memboyong Mata karena tawaran gaji mereka lebih besar.
Pilihan Juan Mata
Mata memang belum membuat keputusan secara pasti klub mana yang akan dia bela pada musim depan. Namun, sudah ada satu keputusan pasti yang telah diambil oleh pemain internasional Spanyol tersebut.
Beberapa waktu lalu ayah Mata, Juan Manuel Mata Rodriguez menegaskan bahwa putranya tak akan menyeberang ke klub Inggris lain jika nantinya ia hengkang dari Old Trafford.
Karena itu, pilihan terbaik bagi Mata adalah kembali merumput di Spanyol atau mencoba petualangan baru bersama klub Italia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






