Rossi Tak Tutup Kemungkinan Bermain Untuk Juve
Editor Bolanet | 26 Maret 2014 13:39
Performa pemuda 23 tahun tersebut bersama Valladolid memang cukup konsisten, membuat namanya disebut sebagai salah satu pemain muda terbaik di La Liga musim ini. Salah satu aksi terbaiknya adalah saat mencetak gol tunggal kemenangan Valladolid atas juara bertahan awal bulan ini.
Saya tidak ingin menutup kemungkinan apapun terkait masa depan saya. Saat ini saya bahagia di Valladolid dan tak keberatan untuk bertahan, namun saya memiliki kontrak bersama Juve dan hanya berada di sini sebagai pemain pinjaman, ungkap pemuda kelahiran Turin itu kepada Rai Sport.
Di sini saya mendapatkan kesempatan untuk membuktikan kualitas yang saya miliki. Saya berjanji akan membuat petinggi Juve pusing melihat penampilan cemerlang saya di Spanyol.[initial]
(rai/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Dapat Angin Segar: Alexander-Arnold Pulih, Mungkin Turun di El Clasico?
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 05:35 -
Dua Gol Leao Bikin Milan Melesat, Modric Punya Harapan Khusus untuk Sang Bintang
Liga Italia 20 Oktober 2025, 16:52 -
Jelang El Clasico: Real Madrid vs Barcelona Panaskan LaLiga 2025/26!
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 16:37
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Bayer Leverkusen vs PSG - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:04 -
Link Live Streaming Newcastle vs Benfica - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:02 -
Link Live Streaming PSV Eindhoven vs Napoli - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:01 -
Prediksi Bayern Munchen vs Club Brugge 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:59 -
Prediksi Chelsea vs Ajax Amsterdam 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:11 -
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 23:02 -
Jose Mourinho Kagum Newcastle Bisa Pulih Cepat Usai Ditinggal Alexander Isak
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:50
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04