Saingi Juventus, AC Milan Juga Incar Luka Jovic
Serafin Unus Pasi | 24 September 2021 18:40
Bola.net - Daftar peminat Luka Jovic di musim panas ini kian bertambah panjang. AC Milan dilaporkan turut meminati jasa striker Real Madrid tersebut.
Jovic dilaporkan ingin cabut dari Real Madrid di bulan Januari nanti. Sang striker dilaporkan mulai putus asa melihat minimnya jam bermain yang ia peroleh sejauh ini.
Juventus dilaporkan mengamati situasi Jovic tersebut. Si Nyonya Tua tertarik untuk mengamankan jasa sang striker di tahun 2022 nanti.
Dilansir Calciomercato, Jovic punya opsi lain selain Juventus di awal tahun 2022 nanti. AC Milan dilaporkan juga tertarik untuk menggunakan jasanya.
Simak situasi transfer Jovic di bawah ini.
Striker Jangka Panjang
Menurut laporan tersebut, AC Milan sedang dalam misi untuk mendatangkan striker baru.
Di musim panas kemarin mereka memang merekrut Olivier Giroud. Namun striker Timnas Prancis itu dianggap hanya jadi opsi jangka pendek saja.
Milan butuh striker yang bisa jadi andalan di masa depan dan Jovic dinilai cocok untuk posisi tersebut.
Mulai Dekati
Laporan itu menyebutkan bahwa AC Milan sudah mulai bergerak untuk mendapatkan jasa Jovic.
Mereka sudah mengontak agen sang striker. Mereka sudah menyatakan ketertarikan untuk merekrut Jovic dari Real Madrid.
Jika tidak ada halangan Milan akan mendaratkan Jovic di bulan Januari nanti.
Manuver Milan
Milan dilaporkan tidak langsung membeli Jovic di musim panas ini.
Sang striker akan dipinjam dulu selama setengah musim sebelum dipermanenkan.
(Calciomercato)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
LATEST UPDATE
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


