Shilton Kritik Keputusan Hart Main di Italia
Editor Bolanet | 5 Oktober 2016 14:41
Hart pergi dari Manchester City dan bergabung dengan Torino sebagai pemain pinjaman di bursa transfer, usai ia tidak dibutuhkan dalam rencana utama manajer Josep Guardiola di Etihad.
Saya kira ia bukan pilihan otomatis. Apakah saya kasihan karena dia harus pergi dari Manchester City? Tidak karena ia seorang profesional. Manajer punya pendapatnya sendiri dan anda harus membuktikan dia salah. Pergi ke Italia tidak ideal namun itu akan jadi pengalaman bagus untuknya, tutur Shilton di Omnisport.
Jika ia mulai bermain bagus, ia akan kembali masuk pilihan utama Inggris. Kami ingin lolos ke Piala Dunia dan kami membutuhkan kiper bagus. Joe Hart jadi kiper utama atau tidak, semua tergantung pelatih.
Saya sudah katakan sebelum Euro bahwa Hart tidak sebagus yang dipikir banyak orang. Saya merasa dia membuat banyak kesalahan, namun dia juga kadang tampil luar biasa. Dan dengan 60 caps, ia merupakan pilihan logis untuk Euro. [initial]
(omn/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








