Spalletti Ingin Inter Milan Terus Membaik
Afdholud Dzikry | 6 Oktober 2017 14:06
Bola.net - - Pelatih Inter Milan, Luciano Spalletti mengatakan bahwa timnya memang telah memiliki awal yang bagus musim ini. Namun ditegaskannya, timnya masih harus lebih baik dan dia yakin bisa berkembang lebih baik.
Inter Milan memang memiliki kampanye awal yang bagus musim ini. Di tangan pelatih baru Luciano Spalletti, Nerazzurri kini menjadi salah satu dari tiga tim yang belum terkalahkan bersama Napoli dan Juventus.
Dari tujuh pertandingan yang sudah mereka jalani, Mauro Icardi dkk juga mampu meraih hasil positif dengan raihan 19 poin dan menempati posisi ketiga, terpaut dua poin dari Napoli yang ada di puncak klasemen.
Sembilan belas poin dari tujuh pertandingan? Kami memiliki banyak poin, tapi kami bisa meraih lebih banyak lagi, ujarnya.
Kami masih harus berkembang dan berbuat lebih baik dalam beberapa hal tertentu. Kapan kita melihat Inter-nya Spalletti? Sulit untuk mengatakannya, tapi saya melihat banyak ketersediaan dan ketertarikan dari para pemain, sambungnya.
Saya selalu mencari perbaikan dari para pemain saya. Saya tak bisa menghindari konfrontasi apapun, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













