Talenta Anderlecht Ini Tersanjung Dilirik AC Milan
Editor Bolanet | 18 Juli 2013 09:05
Winger 19 tahun itu juga menjadi bagian di dalam skuad Timnas di Piala Dunia U-20 yang baru saja berakhir. Acheampong dinilai sebagai salah satu talenta muda berbakat di ajang tersebut.
Sementara Rossoneri mulai mempertimbangkan kualitas Acheampong saat klubnya berhasil mengalahkan Milan di ajang Viareggio Tournament pada Februari lalu. Bahkan dua klub ibukota S.S Lazio dan AS Roma juga dikabarkan tertarik memakai jasanya.
Saya mendengar kabar bahwa Milan berminat memakai jasaku. Dikaitkan dengan klub sebesar mereka membuat saya betul-betul bangga, ujar Acheampong menanggapi isu yang beredar.
Meski begitu, Acheampong mengaku lebih tertarik berkarir di Premier League daripada Serie A. Tetapi, saya mendambakan karir di Liga Inggris. Saya juga mendengar beberapa tim di sana terpikat dengan performa saya di Piala Dunia U-20. Saya berharap mereka terkesan dengan kualitas yang saya miliki, tandas pemain yang bersangkutan, seperti dikutip Sky Sports.[initial]
SuperbArt - Poster Peraih Ballon d'Or Dalam Grafis
Editorial - 10 Pesepakbola Wanita Terbaik Sepanjang Sejarah
Foto: Protes Warga Brasil Saat Piala Konfederasi
GAMERS - Konami Rilis Screenshots Terbaru PES 2014 (sky/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







