Teror Jakarta, Inter Milan Sampaikan Belasungkawa
Editor Bolanet | 14 Januari 2016 20:44
F.C. Internazionale ingin menyampaikan belasungkawa yang mendalam dan solidaritas dengan keluarga dari para korban serangan siang tadi di Jakarta, tulis Inter di laman resmi mereka.
Sementara itu, Presiden Inter Milan, Erick Thohir mengaku terguncang dengan kondisi yang terjadi. Thohir juga mengabarkan bahwa ia dan keluarga dalam kondisi yang aman dan baik.
Ini sungguh menyakitkan, melihat kotaku terguncang dan menderita akibat kejadian semacam ini. Saya dan keluarga, beserta seluruh staf di sini, berada dalam kondisi aman dan baik. Namun, saya terkejut dengan kenyataan bahwa sejumlah orang yang tidak bersalah harus kehilangan hidup mereka akibat serangan yang mengerikan ini. Saya benar-benar tidak bisa membayangkan apa yang telah terjadi, terang pengusaha Indonesia ini.
Saya berdoa untuk para korban dan keluarga mereka, dan semoga kejadian-kejadian semacam ini – juga dengan serangan aksi teror akhir-akhir ini di Paris dan Istanbul – tidak akan pernah terulang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






