Terpukau Kehangatan Fans Lazio, Klose Resmi Bertahan
Editor Bolanet | 9 Juni 2015 02:10
Tetapi karena usianya, Klose pun dirumorkan bakal hijrah dan melanjutkan karier di MLS. Menanggapinya, striker veteran Jerman itu memberi kepastian dengan menyatakan tetap melanjutkan kontraknya yang tersisa 12 bulan lagi di Lazio.
Untuk memainkan satu musim lagi bersama Lazio adalah keputusan yang saya buat dengan segenap hati. Saya dan keluarga saya merasa sangat baik di kota Roma dan Lazio. Fans sangat luar biasa dan setiap hari mereka memberikan cinta dan kehangatannya kepada kami. Ini adalah hal yang sangat unik.
Saya juga ingin memberi dukungan kepada pelatih, yang adalah sosok yang sangat spesial, dan untuk klub secara keseluruhan, untuk terus mengembangkan imej Lazio dengan positif dan kemenangan. ungkap Klose melalui facebook seperti dikutip sportsmole.co.uk.
Biancocelesti merekrutnya pada musim panas 2011 dari Bayern Munchen dengan status bebas transfer. Sejauh ini Klose baru memberikan satu gelar yaitu Coppa Italia 2013. [initial]
Update berita Serie A mu di sini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










