Tevez Resmi Kembali ke Boca
Editor Bolanet | 27 Juni 2015 08:17
Tevez masih merupakan sosok yang dipuja di La Bombonera, markas Boca. Di lain pihak, Tevez juga masih sangat mencintai klub yang membuatnya menjadi terkenal itu.
Dalam pernyataan resmi, Presiden Boca Daniel Angelici mengungkapkan selesainya proses transfer itu: Ini adalah hari yang membahagiakan dan memuaskan. Kembalinya Carlos Tevez di puncak kariernya adalah berita fantastis bagi semua elemen dan fans Boca, juga pecinta sepakbola Argentina. Kehadiran Carlos akan memberikan tambahan kekuatan yang besar di skuat kami.
Tevez sebenarnya masih memiliki sisa kontrak satu tahun bersama Juventus. Ia memilih pulang ke Argentina dan Juve pun bersedia melepasnya. Rumornya, Boca harus membayar lima juta euro plus Guido Vadala untuk mendapatkan Tevez.
Tevez sendiri sebenarnya masih dianggap sebagai salah satu pilar penting bagi Juventus. Namun ia ingin pulang karena sudah terlanjur rindu kampung halamannya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 19 Januari 2026, 08:38
-
Juventus Abaikan Chiesa, Alihkan Fokus ke Maldini, Ini Alasannya
Liga Italia 19 Januari 2026, 00:49
-
Juventus Petakan 2 Alternatif Mateta, Termasuk Striker Manchester United
Liga Italia 19 Januari 2026, 00:43
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







