Transfer Batal, Agen Shaqiri Salahkan Schalke
Editor Bolanet | 28 Juli 2015 21:59
Sebelumnya, Schalke sudah memberikan penawaran sebesar 14 juta Euro pada Inter Milan untuk Shaqiri. Kebetulan, pemain asal Swiss itu juga bersedia pindah ke klub Bundesliga tersebut karena Nerrazurri memang sudah menegaskan tak terlalu membutuhkan kehadirannya di Giuseppe Meazza.
Akan tetapi, Shaqiri kemudian dikabarkan menolak untuk pindah ke Schalke karena gaji yang ditawarkannya tak sesuai dengan keinginannya. Gagalnya transfer itu juga berujung pada kegagalan Inter merekrut Ivan Perisic dari Wolfsburg.
Agen Shaqiri, Arber Sakiri, lantas menjelaskan alasan mengapa kliennya tak jadi pindah ke Schalke.
Untuk saat ini, Schalke adalah satu-satunya opsi (untuk Shaqiri). Xherdan sudah mengatakan bahwa klub tersebut merupakan klub hebat. Mengapa transfernya mandek? Anda harus bertanya pada Schalke. Masalahnya bukan pada pihak kami, terang sang agen pada Calciomercato. [initial]
Baca Juga:
- Shaqiri Tolak Schalke dan Bertahan di Inter
- Inter Sepakat 18 Juta Euro Untuk Perisic
- Inter Ultimatum Shaqiri, Hengkang Atau Cadangan
- Inter dan Schalke Bicarakan Pertukaran Shaqiri - Perisic
- Shaqiri Buka Pintu Gabung Schalke
- Matthaus Kecam Perlakuan Mancini Kepada Shaqiri
- Inter Menunggu Shaqiri dan Perisic
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06

