Transfer ke Madrid, Icardi: Saya Main PlayStation Pakai Inter
Asad Arifin | 25 April 2018 22:36
Bola.net - - Penyerang Mauro Icardi memberi jawaban soal kabar ketertarikan Real Madrid untuk memakai jasanya. Icardi memberi jawaban bahwa sat masih kecil dirinya bermain PlayStation memakai tim Inter Milan.
Icardi sempat dikabarkan bakal dibeli oleh Madrid pada bulan Januari yang lalu. Akan tetapi, hingga bursa transfer ditutup, Icardi tetap bertahan di Inter. Kini, rumor yang sama bakal terjadi di bursa transfer musim panas.
Icardi mengaku senang dirinya jadi incaran klub lain. Baginya, itu adalah pertanda jika kinerjanya diapresiasi. Tapi, pemain asal Argentina memastikan bahwa ia bahagia bersama Inter.
Mengapa saya selalu bertahan? Karena Inter adalah tim saya. Saat masih kecil, saya selalu memakai Inter di PlayStation. Saya selalu memainkan Inter. Itu mengapa saya merasa nyaman di sini dan memilih bertahan, kata Icardi.
Tidak hanya Madrid yang mengincar jasa Icardi. Dari Inggris, ada pula nama Chelsea yang tertarik. Pemain berusia 25 tahun tentu saja tidak menepikan begitu saja para klub peminat jasanya. Karena itu, peluang pindah di masa depan selalu terbuka.
Saya tidak bisa memprediksi masa depan. Untuk saat ini, saya menikmati dan selalu memberikan yang terbaik. Apakah saya akan terus bermain di Inter? Saya katakan jika saya tidak tahu apa yang akan terjadi di masa depan.
Keluarga, rumah teman dan hidup saya ada di sini, tutup Icardi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




