Tundukkan Juventus, Diamanti Puji Salah
Editor Bolanet | 6 Maret 2015 05:48
Dua gol Fiorentina dicetak oleh Mohamed Salah. Atas kinerja apiknya itu, Salah mendapat pujian besar dari Diamanti.
Saya sudah bermain bersama banyak pemain cepat sebelumnya. Tapi Salah adalah pemain cepat yang memiliki teknik luar biasa dan juga bisa mencetak gol. Kemenangan ini adalah cerita indah, terang Diamanti kepada Rai Sport.
Diamanti juga bangga karena yang dikalahkan Fiorentina kali ini adalah Juventus, tim terkuat di Italia. Diamanti menegaskan siap menghadapi Juve lagi pada 7 April mendatang di Artemio Franchi.
Kami memasuki stadion dengan tekad kuat karena kami percaya kepada kemampuan kami sendiri. Tentu ada lawan seperti Juventus yang kuat, tapi kami tampil bagus malam ini. Kami akan menghadapi mereka lagi, tim terkuat di Italia, di depan fans kami. Laga leg kedua nanti akan berat bagi kami dan Juve. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Live Streaming Cagliari vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 17 Januari 2026, 19:45
-
Benarkah Juventus Membutuhkan Federico Chiesa?
Liga Italia 17 Januari 2026, 15:54
-
Update Transfer Federico Chiesa: Benarkah Juventus Mundur Teratur?
Liga Italia 17 Januari 2026, 15:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










