Valdano Ungkap Kualitas Terbaik Higuain
Editor Bolanet | 29 Juli 2016 10:20
Apakah kualitas terbaik yang dimiliki Higuain sebagai seorang penyerang? Eks direktur Madrid Jorge Valdano punya jawabannya.
Dia memainkan sepakbola yang simpel namun efisien. Dia punya tembakan keras seperti kebanyakan pemain lain, tapi dia unggul di cara dia menyerang ruang kosong, ungkap Valdano kepada La Gazzetta dello Sport.
Tidak ada yang mencetak gol sepertinya. Dia bisa berputar dalam sekejap. Ketika membelakangi gawang, dia sudah membayangkan di mana letaknya.
Kualitas itu membuat Higuain jadi salah satu striker terbaik di dunia. Bersama Madrid, dia mencetak 122 gol dalam 264 penampilan selama periode 2007-2013. Tiga tahun berseragam Napoli, dia mengemas 91 gol dalam 146 laga.
Musim lalu adalah musim terbaik Higuain, di mana mencetak 36 gol liga dan finis sebagai pemain tertajam di Serie A. [initial]
Klik Juga:
- Terima Kasih dan Maaf Dari Higuain Kepada Maurizio Sarri
- Kapten Ajax: Milik ke Napoli Demi Uang
- Napoli Tunggu Juventus 2 April di San Paolo
- Sarri: Napoli Kehilangan Striker Terbaik Dunia
- Recoba Pun Mengakui Keunggulan Juventus
- Skema 3-5-2 Sempurna Untuk Higuain & Dybala
- Balbo: Cuma Juventus Yang Punya Dua Striker Hebat
- Godfather Sampai Master Pokemon, Marotta Sang Raja Transfer
- 'Iblis' Higuain Kini Dibenci di Napoli
- Video: Lesakan 36 Gol Higuain di Serie A 2015/16
- Galeri: Perjalanan Karier Higuain, Dari River Plate ke Juventus
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









