Valencia Segera Daratkan Gelandang Juventus Ini
Serafin Unus Pasi | 8 Agustus 2017 10:21
Bola.net - - Klub La Liga, Valencia dikabarkan akan mendapat amunisi baru di lini tengah mereka. Tim berjuluk Los Che itu disebut akan segera mendapatkan tanda tangan gelandang Juventus, Tomas RIncon dalam waktu dekat ini.
Rincon sendiri sejatinya baru saja bergabung dengan Juventus pada awal tahun lalu. Namun ia kesulitan bersaing dengan gelandang-gelandang top Juventus sehingga ia harus puas hanya menjadi pemain cadangan.
Minimnya jam bermain yang ia dapat membuat gelandang 29 tahun ini dikabarkan frustasi. Untuk itu ia disebut ingin meninggalkan Turin pada musim panas ini.
Menurut laporan yang dilansir Football Espana, kondisi Rincon itu akan coba dimanfaatkan oleh Valencia. Mereka dikabarkan tertarik menggunakan jasa mantan pemain Genoa itu pada musim panas ini.
Dalam laporan tersebut, proses negosiasi Valencia dan Juventus disebut berjalan dengan lancar. Tim yang bermarkas di Mestalla itu disebut akan mengamankan tanda tangan sang gelandang dalam beberapa hari mendatang.
Jika kesepakatan ini terjadi, maka Rincon akan menjadi pemain Juventus kedua yang bergabung dengan Los Che. Sebelumnya Valencia sudah merekrut Neto dari Si Nyonya Tua beberapa saat yang lalu.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







