Vidic Tak Sabar Bertarung di Derby Milan
Editor Bolanet | 20 November 2014 04:21
Saya tak sabar merasakan atmosfer Derby della Madonnina dan bermain di sana, pertandingan-pertandingan seperti ini selalu sangat menarik.
Merupakan hal yang penting dan luar biasa bisa memainkan pertandingan-pertandingan seperti Derby Milan karena adanya hubungan langsung dengan para suporter dari kedua klub. kata Vidic pada Inter Channel.
Kedatangan allenatore baru, Roberto Mancini juga disambutnya dengan positif. Apalagi Mancio menerapkan formasi empat bek.
Sebelumnya saya sudah pernah bermain dalam formasi empat bek. Jadi saya sudah terbiasa dengan formasi itu.
Pada giornata ke-12 ini, AC Milan akan bertindak sebagai tuan rumah. Pertandingannya sendiri akan dimainkan pada hari Senin 24 Oktober 2014 pukul 02.45 WIB. [initial]
Update berita Serie A mu di sini
- Roma Kehilangan Bek Handalnya Selama Tiga Pekan
- Inter Putuskan Untuk Jual Vidic
- Milan Tukarkan Matri Dengan Perin
- Inter Terpuruk, Thohir Ogah Salahkan Mazzarri
- Tevez Isyaratkan Akan Perpanjang Kontrak di Juventus
- Bukan Januari, Giovinco Isyaratkan Hengkang Akhir Musim
- Lippi: Mancini Berpotensi Ulangi Sukses di Inter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









