Zanetti Minta Inter Lanjutkan Tren Positifnya
Editor Bolanet | 7 September 2015 21:57
Inter melakukan pembenahan dengan serius pada musim panas ini. Mereka pun sukses mendatangkan sejumlah amunisi baru yang bagus. Sebut saja Stevan Jovetic, Goeffrey Kondogbia, hingga Felipe Melo.
Kedatangan para pemain baru belum bisa mengangkat performa Inter secara signifikan. Pada dua laga awal, Inter hanya bisa menang tipis melawan tim di bawah kelas mereka. Menang 1-0 saat melawan Atalanta serta 2-1 saat bertandang ke markas tim promosi, Carpi.
Meski begitu, Zanetti tetap menganggap positif start Inter di musim ini, terlebih skuat Inter kini banyak dihuni oleh pemain baru. Ia pun berharap agar tren positif ini bakal terus berlanjut dalam jangka waktu lama.
Ini adalah sebuah skuat yang baru, karena kami mendatangkan banyak sekali pemain, ujar Zanetti seperti dilansir Football Italia.
Saya rasa mereka paham apa artinya mengenakan seragam Inter. Kami berharap bisa terus berlanjut seperti ini, seru legenda asal Argentina tersebut. [initial]
*Berita ini melalui proses editing setelah sebelumnya terdapat kesalahan fakta. Kami mohon maaf atas kesalahan ini.
Kabar Inter Lainnya:
- Jelang Derby Milan, Allegri Turut Beri Komentar
- Potensi Rekor Debutan di Derby Milan
- Hernanes Datang, Bukti Juve dan Inter Milan Tak Punya Masalah
- Juve Tak Lagi Tertarik Pada Hamsik
- Roberto Mancini, Pelatih dengan Gaji Tertinggi di Serie A
- Sacchi Anggap Benitez Tak Beruntung di Inter dan Napoli
- Kondogbia Ditantang Mancini Cetak 10 Gol
- Kondogbia Tak Pernah Anggap Pogba Musuh
- Nainggolan Waspadai Kebangkitan Inter
- 'Inter Belum Sebanding dengan Juventus dan Roma'
- Kondogbia Pilih Inter Karena Mancini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


