'Balotelli Tak Perlu Buktikan Apapun'
Rero Rivaldi | 29 April 2017 23:20
Bola.net - - Younes Belhanda mengatakan rekannya di , Mario Balotelli, adalah seorang bintang dunia dan tak harus membuktikan apapun, meski gagal di Liverpool.
Pemain Italia itu mengalami musim yang buruk bersama Liverpool, usai sebelumnya meraih sukses di Inggris bersama Manchester City.
The Reds kemudian melepasnya ke Prancis dengan gratis di musim panas 2016 dan sosok berusia 26 tahun bangkit lagi di Ligue 1.
Ia sudah mencetak 15 gol di semua kompetisi, namun sudah mengantongi tiga kartu merah sejauh ini.
Dia pemain kelas dunia dan dia dikenali di manapun. Ketika anda punya Mario Balotelli di Nice, itu hal besar! tutur Belhanda di Goal International.
Dia bisa memecah kebuntuan kapanpun. Kita sudah melihatnya sepanjang musim ini ketika kami imbang 1-1 atau 0-0, dia mampu mencetak gol. Contohnya, dia mencetak dua gol ke gawang Lille.
Saya datang ke sini untuk bermain bola dan bersenang-senang. Saya tidak harus membuktikan apapun. Sama halnya dengan Mario, dia membutuhkan kesempatan untuk bermain.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
-
Riccardo Calafiori: Bek Unik yang Mengubah Cara Bermain Arsenal di Era Mikel Arteta
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:17
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
-
8 Detik, 4 Sentuhan, 1 Gol: Seni Serangan Balik yang Buat Dunia Terpana
Liga Champions 24 Oktober 2025, 12:08
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan MotoGP Malaysia 2025: Pedro Acosta Tercepat, Ungguli Johann Zarco
Otomotif 24 Oktober 2025, 15:42
-
Think Policy Terpilih dalam Program Bergengsi LSE 100x Impact Accelerator 2025/2026
News 24 Oktober 2025, 15:23
-
Hasil Latihan Moto2 Malaysia 2025: Manuel Gonzalez Tercepat, Asapi Jake Dixon
Otomotif 24 Oktober 2025, 14:34
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56










