Bayern Munich Dambakan Messi, 'Buang' Ronaldo
Editor Bolanet | 21 November 2013 03:57
Selain 'kebutuhan' yang sempurna bagi skuat The Bavarians, Beckenbauer juga menyebutkan kehadiran Messi mengundang 'hujan uang'. Lionel (Messi) akan selalu menjadi tambahan yang istimewa untuk Bayern. Selain itu kedatangannya pasti meningkatkan persentase penjualan merchandise kami di seluruh dunia, ujar legenda Timnas Jerman itu kepada Sport Bild.
Beckenbauer juga mengakui bahwa ia begitu menginginkan duet Messi dan Franck Ribery di Bayern Munich. Jika itu benar terealisasi, maka akan sangat luar biasa, keduanya adalah pemain hebat.
Namun ketika dimintai pendapat mengenai Zlatan Ibrahimovic dan Cristiano Ronaldo, Beckenbauer menilai keduanya tak akan cocok bagi Bayern, bahkan tidak termasuk ke dalam rencana transfer.
Apa jadinya jika Ibra kembali dilatih Pep? Bencana! Untuk Ronaldo? Ia bukanlah pemain yang kami inginkan, saya juga yakin ia tak akan cocok ke dalam sistem kami, cetus Beckenbauer beropini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bayern Munchen 12 Kemenangan Beruntun: Mengukir Dominasi di Awal Musim 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 10:22
-
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17
-
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57
LATEST UPDATE
-
Prediksi Sassuolo vs AS Roma 26 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 17:53
-
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 17:09
-
Manuver Baru Menkeu Purbaya: Rekrut 'Hacker' Perkuat Sistem Coretax
News 24 Oktober 2025, 16:56
-
Cara Cek BLT Kesra 2025 dengan Mudah: Panduan Lengkap Penerima dan Pendaftaran
News 24 Oktober 2025, 16:55
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:44
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 24 Oktober 2025, 16:39
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 16:37
-
Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26 Pekan ke-9: Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:32
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56








