Bye Chelsea! Bradley Barcola Bakal Gabung PSG
Aga Deta | 31 Agustus 2023 11:16
Bola.net - PSG berhasil memenangkan perburuan Bradley Barcola. Raksasa Prancis tersebut dikabarkan sudah mencapai kesepakatan dengan Lyon untuk transfer penyerang berusia 20 tahun tersebut.
Barcola merupakan pemain jebolan akademi Lyon. Pemain muda asal Prancis tersebut mampu mencuri perhatian usai menembus tim utama Los Gones pada musim 2021/2022.
Di musim 2022/2023 lalu, Barcola mampu mencetak total tujuh gol dari 31 pertandingan di segala ajang bersama Lyon. Dia juga membuat 10 assist.
Berkat penampilannya di musim lalu, Barcola menjadi bidikan sejumlah klub Eropa. Chelsea termasuk salah satu klub yang ikut membidiknya di musim panas ini.
Gabung PSG
Menurut laporan Fabrizio Romano, Barcola akan segera pindah ke PSG pada musim panas ini. Lyon telah menerima tawaran yang diajukan PSG untuk Barcola.
PSG harus mengeluarkan yang tidak sedikit untuk memboyong Barcola. Dia akan bergabung dengan Les Parisiens seharga 45 juta euro plus add-ons yang mencapai 5 juta euro.
Barcola akan terbang ke Paris untuk menjalani tes medis dan menandatangani kontrak. Kepindahannya akan tuntas dalam waktu dekat.
Pengganti Neymar
Bukan tanpa alasan PSG mendatangkan Barcola. Pemain berusia 20 tahun tersebut bakal diproyeksikan sebagai pengganti Neymar.
Nyemar meninggalkan PSG pada musim panas ini. Dia melanjutkan kariernya di Arab Saudi dengan bergabung Al Hilal.
Sumber: Fabrizio Romano
Klasemen Ligue 1
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
-
Di Bawah Thom Haye, Seberapa Mahal Nilai Layvin Kurzawa Dibanding Skuad Persib?
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 17:55
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
-
Michael Carrick Bidik Dua Gelandang untuk Perkuat Manchester United
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:15
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26



