Cerita Dybala Gabung dengan Munchen adalah Mitos
Haris Suhud | 4 April 2017 04:22
Bola.net - - Bayern Munchen tak sedang berupaya mendatangkan Paulo Dybala. Dybala akan tetap bermain di dan Bayern Munchen hanya fokus menjalani pertandingan untuk menyabet gelar Bundesliga musim ini. Itulah fakta.
Munchen dirumorkan menginginkan Dybala baru-baru ini setelah CEO klub, Karl-Heinz Rummenigge, berbicara pada media di Italia belum lama ini. Ia mengatakan sulit mencetak pemain bintang dalam sepakbola modern seperti sekarang. Lalu, ia menyinggung Dybala merupakan pemain yang menjadi idamannya untuk dibawa ke dalam klubnya.
Carlo Ancelotti, sebagai pelatih Bayern Munchen, tak mengira bahwa perkataan petinggi klub tersebut merupakan fakta bahwa Dybala merupakan pemain incaran transfer Munchen di bursa transfer yang akan datang. Pelatih asal Italia tersebut juga menilai bahwa kepindahan Dbyla ke Munchen merupakan hal yang tak nyata.
Mantan pelatih AC Milan tersebut tak memungkiri bahwa Dybala adalah pemain yang menarik. Namun, ia tak ingin membicarakan terkait kemungkinan kepindahan tersebut. Sebab, ia hanya fokus menjalani laga menghadapi Hoffenheim yang akan berlangsung tengah pekan ini.
Dybala adalah pemain yang bagus. Tapi semua rumor ini adalah mitos, ujar Ancelotti dalam jumpa pers jelang laga lawan Hoffenheim.
Kami fokus pada laga yang akan kami jalani dan pertandingan berikutnya. Kami tak punya waktu untuk memikirkan mitos ini, sambungnya.
Munchen sendiri saat ini tengah mengejar gelar Bundesliga kelima secara beruntun. Saat ini, klub bermarkas di Allianz Arena tersebut masih kokoh di puncak klasemen dengan mengumpulkan 65 poin, berjarak 13 poin dari peringkat kedua. Sementara itu, sisa pertandingan Bundesliga musim ini tinggal menyisakan delapan laga lagi.
Selain mengejar trofi di kompetisi lokal, Munchen juga masih bisa berharap menjadi juara di Liga Champions. Pada perempat final nanti, klub asal Jerman tersebut akan bertemu dengan Real Madrid.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 19 Januari 2026, 08:38
-
Hasil Torino vs Roma: Dybala Bersinar, Debut Malen Berujung Kemenangan
Liga Italia 19 Januari 2026, 02:27
-
Juventus Abaikan Chiesa, Alihkan Fokus ke Maldini, Ini Alasannya
Liga Italia 19 Januari 2026, 00:49
-
Juventus Petakan 2 Alternatif Mateta, Termasuk Striker Manchester United
Liga Italia 19 Januari 2026, 00:43
-
Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 00:27
LATEST UPDATE
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


