Demi Ballon d'Or, Balotelli Ingin Bunuh Ronaldo dan Messi
Aga Deta | 27 Mei 2017 22:00
Bola.net - - Mario Balotelli mengakui bahwa dirinya masih belum punya kesempatan untuk memenangkan Ballon d'Or. Untuk itu, striker tersebut bersedia melakukan banyak cara termasuk membunuh Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo.
Pagelaran Ballon d'Or memang selalu didominasi oleh Messi dan Ronaldo dalam sembilan tahun terakhir. Messi meraih lima gelar, sedangkan Ronaldo sudah memenangkannya sebanyak empat kali.
Kini Balotelli tahu caranya untuk meraih Ballon d'Or. Dengan bercanda, pemain Italia itu mengatakan harus membunuh Messi dan Ronaldo dulu untuk mendapat trofi bergengsi tersebut.
Saya harus membunuh keduanya, kata Balotelli seperti dikutip Brescia Oggi.
Bila saya memikirkan hal yang sudah dilakukan sepanjang karier, semuanya belum cukup. Saya harus bekerja lebih keras lagi.
Balotelli sendiri mampu membangkitkan kariernya setelah datang ke Ligue 1. Dia mencetak 15 gol dari 22 penampilan bersama Nice di Ligue 1.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











