Diburu Chelsea & Inter, Toulouse Ogah Lepas Bintangnya
Rero Rivaldi | 19 Juni 2017 12:30
Bola.net - - belum lama ini membantah kabar yang mengatakan bahwa mereka kini tengah mempertimbangkan untuk menjual bek Prancis, Issa Diop.
Pemain 20 tahun, yang masuk ke tim utama dari akademi muda klub, hingga akhirnya mencatat debut tim inti di 2015, sudah membuat 30 penampilan di Ligue 1 musim lalu.
Chelsea, Arsenal, dan Inter Milan sebelumnya sempat dikaitkan dengan penggawa Prancis U-21, namun Toulouse berkeras bahwa mereka sama sekali belum menerima kontak apapun untuk sang bek.
Toulouse secara resmi membantah adanya kontak yang dikabarkan oleh media di beberapa hari terakhir, terkait sang pemain. TFC menyatakan tidak ada kontak dan lebih lanjut, tak mengharap akan ada tawaran yang masuk, demikian menurut laman resmi klub.
Diop merupakan bagian dari skuat Prancis yang memenangkan Euro U-19 di 2016 silam.
Baca Juga:
- Raiola: Saya Belum Bicara dengan Madrid Soal Donnarumma
- Ferguson Percaya MU era Mourinho Bisa Jadi yang Terbaik
- Campbell Berhasrat Dapat Kesempatan Main di Arsenal
- Barton: Hukuman Saya Lebih Berat dari Terry, Suarez, dan Cantona
- 'Kane Lebih Baik dari Ronaldo dan Lukaku'
- Pulangkan Ronaldo, MU Akan Lepas De Gea
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





