Dikejar Empat Klub Elit, Reus Tetap Pilih Dortmund
Editor Bolanet | 30 Oktober 2013 02:55
Belakangan ini rumor kepergian Reus terus terdengar di Jerman. , Barcelona FC, Manchester United dan merupakan klub yang dikaitkan dengan kepindahannya.
Akan tetapi, Reus yang terikat kontrak jangka panjang terlihat tidak tertarik menanggapi rumor tersebut. Baginya, bermain untuk Dortmund adalah prestasi yang membanggakan.
Saya hidup di kota ini, dan untuk saat ini hingga nanti, saya akan tetap bangga memakai seragam Dortmund. Saya berada di bawah naungan kontrak hingga Juni 2017. Jujur, selain Dortmund, ambisi memperkuat klub lain adalah hal yang tidak relevan, ujar Reus tegas, kepada Kicker-Sportmagazin.
Wajar saja jika klub seperti Arsenal, Barca, MU dan Paris Saint-Germain kepincut memakai jasa Marco Reus. Performa pemain 24 tahun itu bersama die Borussen memang terbilang impresif, dan salah satu figur berpengaruh dalam skema permainan der trainer Jurgen Klopp.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






