'Douglas Costa Belum Layak Gantikan Ribery dan Robben'
Editor Bolanet | 5 Juli 2015 17:15
Seperti diketahui, Douglas Costa baru saja resmi berpindah klub dari Shakhtar menuju Bayern Munchen. Klub Jerman itu harus mengeluarkan dana 30 juta euro untuk pemain asal Brasil tersebut.
Meskipun mengakui bahwa Costa memiliki kualitas dan bakat besar, namun Lucescu menilai untuk saat ini Costa belum berada di level di mana ia siap bermain sejak awal untuk menggantikan Ribery atau Robben.
Saya tak berpikir Costa cukup bagus untuk bermain sejak awal untuk Bayern. Ribery dan Robben masih ada di level berbeda. Tapi Costa bisa berkembang lebih lanjut di sana dan masih bisa menggantikan mereka, ujarnya.
Dia punya kualitas, tapi Bundesliga ada di tingkat yang berbeda dengan liga Ukrainan, tegasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rekap Hasil Bundesliga: Dortmund Bekuk Bremen, Laga Leverkusen Ditunda
Bundesliga 14 Januari 2026, 05:30
-
Prediksi Koln vs Bayern 15 Januari 2026
Bundesliga 14 Januari 2026, 02:30
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 13 Januari 2026, 10:57
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









