Highlights Liga Europa: Sevilla 3 vs 0 Fiorentina
Editor Bolanet | 8 Mei 2015 04:31
Duel ini berjalan terbuka dengan kedua tim sama-sama menunjukkan niat menyerang. Fiorentina yang lebih banyak menguasai bola justru kalah telak dari Sevilla yang mengandalkan serangan balik. Dua gol Aleix Vidal serta satu gol tambahan dari Kevin Gameiro membuat tuan rumah menang 3-0.
Berikut video highlights pertandingan tersebut.
Susunan pemain Sevilla: Rico; Aleix Vidal, Carrico, Kolodziejczak, Tremoulinas; Krychowiak, Mbia (Iborra, 73'); Reyes (Coke, 58'), Banega, Vitolo; Bacca (Gameiro, 75').
Susunan pemain Fiorentina: Neto; Tomovic (Richards, 46'), Gonzalo, Savic, Marcos Alonso; Badelj (Pizarro, 68'); Valero, Mati Fernandez; Joaquin, Gomez (Ilicic, 80'), Salah. (jv/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
David De Gea Tiba-tiba Naik Pangkat jadi Kapten Fiorentina, Ada Apa La Viola?
Liga Italia 25 Desember 2025, 07:42
-
Sandaran Utama Xabi Alonso di Real Madrid Itu Bukan Bellingham atau Vinicius
Liga Spanyol 22 Desember 2025, 21:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











