Ibrahimovic: Pertandingan Terakhir Dengan PSG
Editor Bolanet | 2 Agustus 2015 06:16
Ibrahimovic turut mengantarkan PSG mengalahkan Lyon 2-0. Usai pertandingan yang dimenangi PSG berkat gol Serge Aurier dan Edinson Cavani itu, Minggu (02/8), pemain yang gencar dikabarkan bakal direkrut kembali oleh AC Milan tersebut diklaim melontarkan pernyataan mengejutkan terkait masa depannya.
Dilansir La Gazzetta dello Sport, Ibrahimovic mengatakan kepada para wartawan: Ini bisa menjadi pertandingan terakhir saya dengan PSG. Saya akan segera mengambil sebuah keputusan penting.
Ibrahimovic adalah salah satu striker terbaik yang pernah dimiliki Milan. Dia memperkuat Milan dari tahun 2010 hingga dijual ke PSG pada tahun 2012.
Selama periode itu, Ibrahimovic mengukir 56 gol dan 26 assist dalam 85 penampilan di semua ajang. Dia juga berjasa membawa Milan juara Serie A 2010/11 dan Supercoppa Italiana 2011. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







