Kepedean Zlatan Ibrahimovic: Meski Punya Messi, Neymar, dan Mbappe, Liga Prancis Tetap Butut Tanpa Saya!
Ari Prayoga | 1 November 2022 08:08
Bola.net - Bomber AC Milan, Zlatan Ibrahimovic menyindir kualitas kompetisi Ligue 1 Prancis meski kini sederet bintang papan atas dunia bermain di sana.
Ibrahimovic pernah empat musim memperkuat PSG. Di sana ia tercatat mencetak 156 gol dalam 180 pertandingan. Ibra pun menyumbang sederet gelar bergengsi bagi klub ibu kota tersebut.
Setahun usai kepergian Ibrahimovic, PSG menggaet Neymar dari Barcelona dengan biaya 222 juta euro. PSG kembali berbelanja jor-joran ketika merekrut Kylian Mbappe dari AS Monaco.
Sindiran Zlatan Ibrahimovic

Tahun lalu, PSG membuat sensasi dengan menggaet salah satu pesepakbola terbaik sepanjang masa, Lionel Messi dari Barcelona. Namun, Ibrahimovic tetap tak terkesan dengan kualitas Ligue 1.
Berbicara kepada media Prancis, Canal+, Ibrahimovic mengklaim bahwa Ligue 1 mengalami penurunan kualitas secara signifikan sejak ia tinggal pada 2016 silam.
"Sejak saya meninggalkan Prancis, segalanya meredup. Mereka tak punya lagi sesuatu untuk dibicarakan di Prancis," ujar Zlatan Ibrahimovic.
Kepercayaan Diri Zlatan Ibrahimovic

Ibrahimovic menilai bahwa kehadiran para pemain top dunia tak bisa mengatrol kualitas Ligue 1. Penyebabnya adalah karena ia sudah tak lagi bermain di sana.
"Prancis membutuhkan saya, tetapi saya tak butuh Prancis. Bahkan jika Anda punya Mbappe, Neymar, dan Messi, itu tidak membantu sebab mereka tidak punya Tuhan," tutur Ibrahimovic.
Kata 'Tuhan' ini merujuk konteks bahwa Ibrahimovic memang seringkali menyebut dirinya sebagai seorang 'Raja', 'Dewa', atau 'Tuhan'.
Klasemen Ligue 1 2022/23
Sumber: Canal+
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06

