Kramer Digosipkan Menuju Napoli, Agen Justru Bungkam
Editor Bolanet | 22 Juli 2014 00:05
Belakangan ini Kramer kerap dikaitkan dengan kepindahannya menuju klub Serie A . Direktur olahraga Bayer sebelumnya sudah membantahkan rumor soal kepindahan Kramer ini. Tak ingin memperkeruh suasana, sang agen tak mau berkomentar banyak soal hal tersebut.
Saya lebih baik tidak mengatakan apapun soal masa depan klien saya dan itu termasuk Christoph Kramer, ucap Rene Vom Bruch kepada Radio Kiss Kiss.
Saya sudah mendengar gosip tersebut, tapi saya ulangi, saya tidak akan membuat pernyataan apapun soal Christoph.
Kramer sendiri merupakan penggawa Der Panzer saat melawan di final Piala Dunia 2014 lalu. Sayang pemain berusia 23 tahun itu hanya sanggup bermain selama 30 menit setelah mengalami benturan keras dengan Ezequiel Garay. Bahkan ia mengaku sampai lupa ingatan untuk sesaat akibat insiden tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





