Lewandowski Ikut Sedih Dortmund Terpuruk
Editor Bolanet | 30 Oktober 2014 02:57
Pasukan Jurgen Klopp sampai sejauh ini sudah menderita enam kekalahan dari sembilan laga di awal musim ini. Hasil buruk itu menempatkan mereka di posisi ke 15 di klasemen sementara atau satu strip di atas zona degradasi.
Begitu pertandingan kami selesai, hal pertama yang saya ingin ketahui adalah bagaimana nasib Dortmund, ungkap pemain berusia 26 tahun itu kepada Sport Bild.
Melihat Dortmund kalah itu bukan berarti saya senang, tandasnya.
Lewandowski akan menghadapi Dortmund kala keduanya bertemu di Allianz Arena pada akhir pekan ini. (gl/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Hamburger vs Monchengladbach: Kevin Diks dkk Sedang Goyah
Bundesliga 17 Januari 2026, 19:43
-
Prediksi RB Leipzig vs Bayern 18 Januari 2026
Bundesliga 17 Januari 2026, 00:30
-
Rekap Hasil Bundesliga: Bayern Munchen Hajar Koln, Monchengladbach Keok
Bundesliga 15 Januari 2026, 05:23
-
Rekap Hasil Bundesliga: Dortmund Bekuk Bremen, Laga Leverkusen Ditunda
Bundesliga 14 Januari 2026, 05:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













