Lewandowski Juga Disebut Gabung Bayern
Editor Bolanet | 25 April 2013 01:56
Gotze membuat marah semua elemen Dortmund karena terang-terangan ingin menyeberang ke Bayern. Kepada Jurgen Klopp, Gotze mengaku ingin merasakan tangan dingin Josep Guardiola.
Ceritanya sedikit lain dengan Lewandowski. Para pendukung Dortmund sudah siap kehilangan penyerang asal Polandia itu, termasuk kepada Bayern yang meminatinya.
Nampaknya skenario itu bakal terwujud, setidaknya menurut agen pelatih Bayern Jupp Heynckes. Enrique Reyes, agen Heynckes mengungkapkan bahwa Bayern sudah berhasil mewujudkan transfer Lewandowski.
Bayern sudah mendapatkan Lewandowski. Ya, saat ini mereka sudah membeli Gotze dan Lewandowski. Masalahnya adalah Bayern punya terlalu banyak uang. Jika sebuah klub tak mau melakukan negosiasi, mereka bayar saja nilai buyout-nya. Mereka sudah melakukannya ketika mendapatkan Javi Martinez, jelas Reyes kepada COPE. [initial]
Video: Fans Dortmund Yang Marah Bakar Jersey Gotze
Santana: Dortmund 51-49 Madrid (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57
-
Prediksi Bayern Munchen vs Club Brugge 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:59
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain MU Saat Bekuk Brighton 4-2: Mbeumo Memang Jago!
Liga Inggris 26 Oktober 2025, 05:00
-
Chivu Sindir Conte: Tidak Tertarik Mengeluh atau Menunjukkan Kehebatan Diri
Liga Italia 26 Oktober 2025, 04:53
-
Man of the Match Brentford vs Liverpool: Kevin Schade
Liga Inggris 26 Oktober 2025, 04:38
-
Maresca Akui Chelsea Tampil Buruk Saat Kalah dari Sunderland
Liga Inggris 26 Oktober 2025, 03:52
-
Antonio Conte Balas Keras Kritik Inter Milan dan Marotta
Liga Italia 26 Oktober 2025, 03:38
-
Al Nassr Sempurna Lagi, Ronaldo dan Joao Felix Jadi Pembeda
Asia 26 Oktober 2025, 03:16
-
Inter Bapuk di Markas Napoli! Calhanoglu Satu-satunya Cahaya di Malam Gelap
Liga Italia 26 Oktober 2025, 02:34
-
Man of the Match Manchester United vs Brighton: Bryan Mbeumo
Liga Inggris 26 Oktober 2025, 02:12
-
Man of the Match Napoli vs Inter Milan: Andre-Frank Zambo Anguissa
Liga Italia 26 Oktober 2025, 02:10
-
Hasil Manchester United vs Brighton: Setan Merah Perkasa, Meroket ke 4 Besar!
Liga Inggris 26 Oktober 2025, 01:44
-
Hasil Napoli vs Inter Milan: De Bruyne dan McTominay Bikin Nerazzurri Tak Berdaya
Liga Italia 26 Oktober 2025, 01:11
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56







