Man of the Match Ajaccio vs PSG: Lionel Messi
Ari Prayoga | 22 Oktober 2022 05:52
Bola.net - Lionel Messi layak terpilih menjadi pemain terbaik dari laga Ligue 1 2022/2023 antara Ajaccio vs PSG yang berakhir 0-3, Sabtu (22/10/2022) dini hari WIB.
Kylian Mbappe dan Lionel Messi menjadi bintang kemenangan PSG. Mbappe memborong dua gol dan satu assist, sedangkan Messi menyumbang satu gol dan dua assist.
Berkat hasil ini, PSG semakin kokoh di puncak klasemen dengan poin 32. Sementara itu, Ajaccio terpuruk di papan bawah, tepatnya di peringkat 18 dengan poin 8.
Performa Lionel Messi

Messi menjadi aktor kemenangan PSG atas Ajaccio. Tak cuma lewat satu gol dan dua assist, La Pulga juga konsisten meneror pertahanan tim tuan rumah.
Messi tercatat tiga kali melakukan dribble sukses, mengirim empat operan kunci, dan menciptakan dua peluang emas bagi timnya.
Pergerakan Messi baik ketika membawa bola dan tanpa bola benar-benar membuat pemain Ajaccio kewalahan. Apalagi ketika pemain 35 tahun itu bekerja sama dengan Mbappe.
Klasemen Ligue 1 2022/23
Sumber: WhoScored
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Apa yang Salah dengan Eberechi Eze di Arsenal?
Liga Inggris 19 Januari 2026, 17:29
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 17:14
LATEST UPDATE
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









