Neymar Hanya Pikirkan Dirinya Sendiri
Richard Andreas | 18 April 2018 11:40
Bola.net - - Neymar sudah menjadi pemain yang paling bersinar di PSG musim ini sejak didatangkan dari Barcelona dengan memecahkan rekor transfer pemain termahal di dunia. Tak perlu waktu lama, Neymar pun langsung membuktikan kualitasnya di PSG.
Sejauh ini, pesepak bola berusia 26 tahun ini sudah mencetak 29 gol dan mencatatkan 19 assist di musim pertamanya, namun Neymar masih gagal membawa PSG melangkah lebih jauh di Liga Champions, trofi yang sudah lama diidamkan klub ibu kota Prancis tersebut.
Mengutip metro, rumor ketidakpuasan di antara Neymar dan klub tersebut pun sudah membayangi bintang ini selama hampir semusim penuh. Dan Dugarry meyakini bahwa Neymar adalah pemain yang hanya memikirkan dirinya sendiri.
Tudingan Dugarry tersebut diperkuat dengan tingkah Neymar yang tidak menghadiri pesta juara PSG di Paris. Sebab sebagai pemain yang diplot sebagai pemimpin, Neymar harusnya meluangkan waktu untuk merayakan juara bersama rekan setimnya.
Saya tidak bisa memaklumi pesepak bola yang hanya mengkhawatirkan soal dirinya sendiri karena yang memenangkan pertandingan adalah permainan kolektif seluruh tim, ujar Dugarry.
Tidak pernah pemain individu yang memenangkannya dan orang-orang berpikir PSG dapat menjuarai Liga Champions dengan sikap seperti itu.
Sementara itu, isu kepergian Neymar dari PSG pun kian gencar diberitakan. Setidaknya ada dua klub besar yang menyatakan ketertarikannya, yakni Real Madrid dan Manchester City.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Bayer Leverkusen vs PSG 22 Oktober 2025
Liga Champions 20 Oktober 2025, 18:41 -
Benarkah Inter Milan Akan Datangkan Neymar pada Januari?
Liga Italia 17 Oktober 2025, 23:28 -
Prediksi PSG vs Strasbourg 18 Oktober 2025
Liga Eropa Lain 16 Oktober 2025, 19:40 -
Cubarsi, Doue, dan Generasi Baru Eropa: Membaca Peta Persaingan Golden Boy 2025
Liga Champions 16 Oktober 2025, 09:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04