Pogba Akhirnya Gabung Klub Kasta Ketiga Prancis
Ari Prayoga | 28 September 2018 04:51
- Penantian panjang Mathias Pogba untuk mendapatkan klub baru akhirnya terjawab setelah ia resmi bergabung dengan klub kasta ketiga Prancis, Tours.
Klub terakhir yang diperkuat kakak kandung gelandang Manchester United, Paul Pogba itu adalah Sparta Rotterdam, dengan penampilan terakhirnya tercatat pada 23 April 2017 silam.
Setelah cabut dari Belanda, Mathias sempat menganggur. Pemain berusia 27 tahun ini kemudian memutuskan untuk mencari klub baru pada jendela musim panas kemarin.
Ingin Bersenang-senang
Mathias Pogba mengungkapkan alasannya memilih untuk meneriman pinangan Tours adalah karena petinggi klub tersebut sukses meyakinkan dirinya.
"Tujuan utama saya bergabung dengan Tours adalah untuk kembali ke lapanga, bersenang-senang, tapi juga untuk membantu Tours dan rekan setimnya agar bisa promosi ke Ligue 2," ujar Mathias Pogba.
"Saya merasa berada dalam konsisi 100 persen secara fisik dan mental," tambahnya.
Ditolak Karena Kegemukan
Agustus lalu, Mathias sempat melamar ke klub divisi tiga Jerman, Uerdingen. Sayangnya setelah beberapa saat, pelatih klub itu tak terkesan dengan Mathia. Penyebabnya adalah kondisi berat badannya.
"Mathias sudah pergi. Ia tidak akan bisa meningkatkan performa tim kami. Ia belum dalam bentuk fisik yang cukup baik," ungkap pelatih Uerdingen, Stefan Kramer kala itu.
"Mathias adalah pria besar, dan ia memiliki tubuh yang bagus untuk jadi pemakai jersey nomor sembilan. Tapi ia masih memiliki terlalu banyak lemak di sekitar pinggulnya," terangnya. (fct/pra)
Video Menarik
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




