PSG Menang Mudah, Tak Ada Lawan, Bisa Auto Juara
Gia Yuda Pradana | 14 Agustus 2022 07:07
Bola.net - Juara bertahan PSG menyapu bersih dua laga pertamanya di Ligue 1 2022/2023. Setelah melumat tuan rumah Clermont Foot 5-0 di pekan perdana, mereka menghajar sang tamu Montpellier 5-2 di pekan kedua.
Ketika melawan Clermont Foot, PSG menang lewat gol-gol Neymar, Achraf Hakimi, Marquinhos, dan Lionel Messi (2).
Saat menghadapi Montpellier, PSG menang lewat bunuh diri Falaye Sacko, dua gol Neymar (1 penalti), satu gol Kylian Mbappe, serta gol debut Renato Sanches.
Start dahsyat dengan dua kemenangan mudah ini membuat PSG melesat ke puncak klasemen sementara. Musim memang masih panjang, tetapi tim besutan pelatih baru Christophe Galtier ini sepertinya takkan kesulitan mempertahankan gelar mereka.
Kasih selamat sekarang aja dah
Neymar cakep
Klasemen Ligue 1
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Hasil PSG vs Montpellier: Skor 5-2
- Man of the Match PSG vs Montpellier: Neymar
- Hasil AC Milan vs Udinese: Skor 4-2
- Man of the Match AC Milan vs Udinese: Ante Rebic
- AC Milan Cetak 4 gol dan Menang, Setan Merah Satunya Kebobolan 4 Gol dan Kalah
- AC Milan 4, Udinese 2, Ya Ini Juara Bertahan!
- Hasil Barcelona vs Rayo Vallecano: Skor 0-0
- Man of the Match Barcelona vs Rayo Vallecano: Stole Dimitrievski
- Barcelona, Skuad Mewah, 21 Tembakan, tapi Cuma Bisa Imbang 0-0 di Kandang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Real Madrid vs Levante: Kylian Mbappe
Liga Spanyol 18 Januari 2026, 01:21
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












