Thomas Muller: Lewandowski Rebut Momentum Saya
Editor Bolanet | 30 September 2015 23:44
Sebelum Lewandowski menemukan ketajamannya, Muller merupakan mesin gol utama Bayern Munchen pada awal musim ini. Ia mencetak enam gol dari empat laga awal Bayern.
Namun, kini peran tersebut dikudeta oleh Lewi. Muller absen mencetak gol dalam beberapa laga sementara Lewi mencetak 10 gol hanya dari tiga pertandingan.
Rupa-rupanya ia telah mengambil alih momentum terbaik permainan saya. Jika dia terus seperti ini itu justru akan sangat baik untuk tim, buka Muller kepada wartawan dilansir dari Four Four Two.
Kami hanya harus memastikan memberikan bola kepadanya saja, lanjutnya.
Kami juga harus terus bermain sebagai sebuah tim dan bertindak sebagai kesatuan, tetapi jelas bahwa Lewi adalah dalam bentuk menakjubkan. [initial]
Baca Juga:
- Perempuan Cantik dan Perayaan Oktoberfest Bayern Munchen
- Ferdinand: Arsenal Bakal Keder Lihat Bayern
- Kreasi Animasi Gol Drogba di Final Liga Champions 2012
- Highlights Liga Champions: Bayern Munchen 5-0 Dinamo Zagreb
- Hasil Pertandingan Bayern Munchen vs Dinamo Zagreb: Skor 5-0
- Schweinsteiger Merasa Kian Nyaman di MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rekap Hasil Bundesliga: Bayern Munchen Hajar Koln, Monchengladbach Keok
Bundesliga 15 Januari 2026, 05:23
-
Rekap Hasil Bundesliga: Dortmund Bekuk Bremen, Laga Leverkusen Ditunda
Bundesliga 14 Januari 2026, 05:30
-
Prediksi Koln vs Bayern 15 Januari 2026
Bundesliga 14 Januari 2026, 02:30
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06














