Waduh, PSG Mau Putus Kontrak Sergio Ramos?
Serafin Unus Pasi | 1 November 2021 18:20
Bola.net - Sebuah kabar kurang sedap datang dari Prancis. Raksasa Ligue 1, PSG dilaporkan berencana untuk memutus kontrak Sergio Ramos.
Ramos dikenal sebagai ikon dari Real Madrid. Satu dekade terakhir ia menjadi benteng yang sangat kokoh untuk lini pertahanan Los Blancos.
Namun di musim panas ini, ia memutuskan cabut dari Santiago Bernabeu. Ia kemudian bergabung dengan PSG dengan status free agent.
Dilansir Le Parisien, kebersamaan Ramos dan PSG berpotensi berakhir lebih cepat. Karena manajemen PSG berencana menyudahi kontrak sang pemain lebih awal.
Simak situasi transfer Ramos selengkapnya di bawah ini.
Kondisi Mengecewakan
Menurut laporan tersebut, tim pelatih PSG sangat kecewa dengan kondisi Ramos saat ini.
Sang bek berada dalam kondisi yang tidak prima sama sekali. Sejak ia pindah, ia terus mengalami cedera sehingga ia belum sekalipun membela PSG musim ini.
Itulah mengapa mereka menilai Ramos hanya menjadi beban bagi tim mereka saat ini.
Putus Kontrak
Menurut laporan tersebut, PSG berencana untuk memutuskan kontrak Ramos.
Ini dikarenakan Ramos memiliki beban gaji yang besar. Sementara PSG merasa ia tidak berkontribusi bagi skuat mereka.
Jadi daripada terus memberikan gaji buta kepada sang bek, PSG mempertimbangkan untuk menyudahi kontraknya.
Puncak Klasemen
PSG saat ini kokoh berada di puncak klasemen Ligue 1.
Mereka meraih 31 poin dari 12 laga, unggul 8 poin dari Nice di peringkat dua.
Klasemen Ligue 1
(Le Parisien)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





