Zenit Pagari Hulk Dari Rayuan Tottenham
Editor Bolanet | 28 Agustus 2013 16:40
Setelah gagal mendaratkan playmaker Anzhi Makhachkala, ke White Hart Lane, manajer Andre Villas-Boas disebut terus memburu pemain bintang. Hal itu dilakukan sebagai antisipasi andai Gareth Bale menuju Real Madrid.
Saat ini Hulk sendiri masih menjalani proses pemulihan cedera hamstring yang dialaminya. Di sela pembicaraan terkait kondisi striker internasional itu, Spalletti menegaskan sikap klub dalam menjaga pemainnya.
Hulk pulih dengan cepat, namun kapan tepatnya kami belum bisa memberi tahu anda. Ia memiliki massa otot yang tidak biasa, jadi sulit untuk diprediksi. Kita tunggu perkiraan dokter kami. Dan sekali lagi, Hulk tidak dijual! tegas pelatih asal Italia itu.
Villas-Boas sejatinya bukanlah sosok asing bagi Hulk. Sebelum bergabung dengan Zenit, pemain 27 tahun itu sempat bermain di bawah arahan manajer asal Portugal itu di klub . [initial] (gl/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal vs Man Utd: Ujian Emirates, Statistik Tak Bersahabat Mengadang Setan Merah
Liga Inggris 25 Januari 2026, 11:43
-
Arsenal vs Man Utd: Fokus Lini Tengah, Finishing, dan Bola Mati
Liga Inggris 25 Januari 2026, 07:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 24-27 Januari 2026
Liga Inggris 25 Januari 2026, 16:06
-
Link Nonton Streaming Arsenal vs Man Utd di SCTV dan Vidio Hari Ini
Liga Inggris 25 Januari 2026, 15:57
-
Live Streaming Barcelona vs Oviedo - Link Nonton La Liga/Liga Spanyol di Vidio
Liga Spanyol 25 Januari 2026, 15:15
-
Prediksi BRI Super League: Dewa United vs Arema FC 26 Januari 2026
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 14:52
-
Arsenal vs Man Utd: Ujian Emirates, Statistik Tak Bersahabat Mengadang Setan Merah
Liga Inggris 25 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








