Hasil Olimpiade Paris 2024: Maryam March Maharani Tumbang di 16 Besar Judo Kelas -52Kg Putri
Dimas Ardi Prasetya | 28 Juli 2024 18:10
Bola.net - Hasil negatif diraih oleh judoka Indonesia di Olimpiade Paris 2024, Maryam March Maharani, Minggu (28/07/2024).
Saat itu ia berlaga di babak 16 besar kelas -52kg putri. Pertandingan ini digelardi Champ-de-Mars Arena, Paris, Prancis.
Lawannya saat itu adalah Distria Krasiniqi. Ia adalah judoka Kosovo peringkat dua dunia.
Rani-sapaan akrabnya harus menerima teknik Ippon dari Krasniqi. Teknik tersebut merupakan gerakan dengan nilai sempurna di dalam seni beladiri judo.
Layak Diapresiasi

Alhasil Rani, yang sekarang ada di posisi 52 dunia, harus kalah dengan skor 0-10.
Meski kandas, perjuangan Rani di Olimpiade 2024 tetap layak diapresiasi. Terlebih ia memang tidak ditarget meraih medali.
Pada babak 32 besar, Rani sempat mengalahkan Jacira Ferreira dari Mozambique. Ia menang dengan skor 10-0 setelah mengeluarkan teknik Ippon.
Disadur dari: Bola.com/Penulis Hendry Wibowo
Published: 28/07/2024
Baca Juga:
- Jadwal Sepak Bola Olimpiade Paris 2024
- Jadwal Badminton Olimpiade 2024 Hari Ini, Minggu 28 Juli 2024
- Nasib Timnas Guinea di Olimpiade 2024: Lolos Kontroversial Lawan Indonesia, Kalah pada 2 Laga Awal Fase Grup!
- Hasil Sepak Bola Olimpiade: Argentina 3-1 Irak, Republik Dominika 1-3 Spanyol
- Jadwal Siaran Langsung Voli Olimpiade Paris 2024 di Moji dan Vidio
- Jadwal Lengkap Olimpiade Paris 2024, 26 Juli-11 Agustus 2024
- Jadwal Lengkap Kontingen Indonesia di Olimpiade Paris 2024, 26 Juli-11 Agustus 2024
- Jadwal Lengkap Bulu Tangkis Olimpiade Paris 2024, 27 Juli-5 Agustus 2024
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Como vs Milan: Brace Adrien Rabiot Bungkam Agresivitas Tim Tuan Rumah
Liga Italia 16 Januari 2026, 05:11
-
Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Piala AFF 2026
Tim Nasional 15 Januari 2026, 20:56
-
BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 19:18
LATEST UPDATE
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26











