Jadwal dan Link Live Streaming Dayung Olimpiade Paris 2024 di Vidio, Sabtu 27 Juli 2024
Aga Deta | 27 Juli 2024 09:44
Bola.net - Jadwal lengkap dayung di Olimpiade 2024, Paris, Prancis, Sabtu (27/7/2024). Wakil Indonesia yang bertanding pada ajang ini adalah La Memo.
Olimpiade Paris 2024 digelar mulai tanggal 26 Juli sampai 11 Agustus 2024. Ada 32 cabang olahraga (cabor) yang dipertandingkan di Prancis.
La Memo akan berjuang di cabor dayung. Atlet kelahiran Maluku tersebut merupakan satu-satu wakil Indonesia di ajang ini.
La Memo bakal turun di nomor Men’s Single Sculls. Pertandingannya akan digelar pada Sabtu (27/7/2024) sekitar pukul 14.00 WIB.
Bolaneters dapat menyaksikan pertandingan cabang olahraga dayung Olimpiade Paris 2024 melalui platform Vidio.
Jadwal Pertandingan Cabor Dayung Indonesia Olimpiade Paris 2024

Atlet: La Memo
Nomor: Men's single sculls
Venue: Stade Nautique de Vaires-sur-Marne
Hari: Sabtu (27/07/2024)
Pukul: 14:00 WIB (jadwal bisa berubah sewaktu-waktu)
Link: Live streaming cabang olahraga dayung Indonesia Olimpiade Paris 2024
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Liga Champions 2025/26 Matchweek 7 di Vidio Pekan Ini
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:23
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:50
-
Live Streaming Milan vs Lecce - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 18 Januari 2026, 19:45
-
Live Streaming Torino vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 18 Januari 2026, 17:00
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








