PON Jabar Panen Kritik, ini Kata Gubernur Aher
Editor Bolanet | 27 September 2016 20:27
Sebagai tuan rumah, Jabar memang dihujani tudingan miring. Servis memuaskan dan fasilitas olahraga yang oke, tertutupi oleh banyaknya berita miring yang beredar. Sebagai tuan rumah, Jabar dianggap tidak sportif. Banyak masalah kecurangan yang mencuat di permukaan.
Jabar banyak diuntungkan di berbagai cabang olahraga (cabor) seperti, judo, pencak silat, berkuda nomor pacuan, gulat, anggar, sepatu roda dan wushu. Selain itu, pelaksanaan di cabor squash, polo air dan sepakbola juga diwarnai bentrok yang melibatkan suporter dan aparat.
Sebagai Gubernur sekaligus Ketua PB PON, Ahmad Heryawan memiliki pandangan lain tentang indikasi praktek kecurangan ini. Menurut Aher, banyak sekali informasi yang belum tentu sesuai dengan fakta di lapangan, beredar di kalangan masyarakat.
Pada kasus-kasus kericuhan yang terjadi selama PON berlangsung banyak mengundang perhatian masyarakat khususnya netizen yang menerima informasi lewat media sosial, yang belum tentu valid, ujar Aher, sapaan akrabnya kepada awak media, Selasa (27/9) sore.
Aher menghimbau masyarakat, khususnya netizen pengguna media sosial, untuk tidak skepstis dalam menyikapi informasi yang diperoleh. Masalah verifikasi atau peninjauan kembali terhadap informasi, sangat diperlukan agar masyarakat menerima fakta yang valid.
Dalam merekontruksi fakta untuk dikonsumsi khalayak umum, harus berimbang dengan verifikasi yang tidak cukup sekali saja. Masalah ini wajar menjadikan Jabar sebagai sorotan masyarakat khususnya dari provinsi lain karena berstatus sebagai tuan rumah, tutup Aher. [initial] (faw/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dikalahkan Jabar, Voli Putri Jatim Cuma Perak Lagi
Voli 28 September 2016, 17:20
-
Empat Petarung Jatim Melesat ke Final
Olahraga Lain-Lain 27 September 2016, 23:41
-
Jatim Jumpa Jabar di Final Basket Putra
Basket 27 September 2016, 23:33
-
Jatim dan Jateng Jumpa Lagi di Final Voli Putra
Voli 27 September 2016, 23:31
-
Dua Emas untuk Jatim dari Sepak Takraw
Olahraga Lain-Lain 27 September 2016, 23:22
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Cagliari vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 17 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi Hamburger vs Monchengladbach: Kevin Diks dkk Sedang Goyah
Bundesliga 17 Januari 2026, 19:43
-
Prediksi Sunderland vs Crystal Palace 17 Januari 2026
Liga Inggris 17 Januari 2026, 19:36
-
Prediksi Tottenham vs West Ham 17 Januari 2026
Liga Inggris 17 Januari 2026, 19:26
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Levante: Link Streaming dan Main Jam Berapa?
Liga Spanyol 17 Januari 2026, 19:19
-
Jadwal Bola Liga Inggris Hari Ini 17-18 Januari 2026
Liga Inggris 17 Januari 2026, 19:07
-
Banyak yang Absen, Ini Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Brentford
Liga Inggris 17 Januari 2026, 18:49
-
Jorge Martin Pede 100% Bugar di Balapan Pertama MotoGP 2026, Ingin Segera Menang Lagi
Otomotif 17 Januari 2026, 18:16
-
Tempat Menonton Chelsea vs Brentford: Live Streaming Vidio, Duel Panas Derby London
Liga Inggris 17 Januari 2026, 18:00
-
5 Pertanyaan Penting untuk Michael Carrick Jelang Derby Manchester
Liga Inggris 17 Januari 2026, 17:40
LATEST EDITORIAL
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45




