Barcelona Buka Misteri Gol Pertama Lionel Messi
Asad Arifin | 11 November 2016 22:01
Bola.net - - Sudah banyak gol yang telah diciptakan oleh Lionel Messi untuk . Namun, gol perdana Messi untuk Barca selama ini menjadi misteri. Dan, Barca baru saja merilis gol perdana Messi dengan seragam klub asal Catalan.
Selama ini, publik tahu bahwa gol perdana Messi adalah gol yang dilesakkan ke gawang Albacete pada 1 Mei tahun 2005. Namun, rupanya La Pulga sudah pernah mencetak gol untuk Barca sebelum pertandingan tersebut.
Gol pertama Messi untuk Barca terjadi pada 20 Juli 2004 saat pertandingan melawan klub lokal Catalan, Palamos. Berikut ini cuplikannya:
Laga melawan Palamos merupakan laga pramusim resmi Barca pada musim tersebut. Barca yang kala itu masih dilatih oleh Frank Rijkaard menang dengan skor 6-0. Messi bermain dengan menggunakan nomor punggung 20.
Baca Ini Juga:
- Golazo Klasik: Doppietta Brilian Totti vs Bari
- Galeri Foto: Diego Maradona
- Galeri Foto: Evolusi Tato Kaki Kiri Lionel Messi
- Highlights Kualifikasi Piala Dunia 2018: Brasil 3-0 Argentina
- Galeri Foto: Alessandro Del Piero
- Master Tendangan Bebas Bernama Del Piero
- Kompilasi Gol dan Momen Terbaik Del Piero Persembahan Juventus
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aksi Magis Lamine Yamal di Anoeta Tak Selamatkan Barcelona dari Kekalahan
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 10:52
-
Kekalahan Perdana Barcelona dalam 12 Laga, Begini Komentar Hansi Flick
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 09:43
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 08:52
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







