Cuplikan Laga AC Milan yang Membuat Rossoneri Geser Inter Milan di Klasemen Serie A
Editor Bolanet | 14 Februari 2022 16:58
Bola.net -
Gol tunggal kemenangan AC Milan ditentukan oleh striker asal Portugal, Rafael Leao. Pada menit ke delapan, Maignan mengirim umpan jauh ke sayap kiri. Di sana sudah ada Rafael Leao yang kemudian mengecoh satu bek, menusuk masuk ke kotak penalti dan melepas tendangan keras ke tiang jauh yang sulit dibendung Wladimiro Falcone.
Namun setelah itu pertandingan berlangsung dengan alot. Milan berusaha menambah golnya tapi Sampdoria tak membiarkan Rossoneri mengembangkan permainannya. Laga pun berlangsung dengan alot. Kedua kubu akhirnya sama-sama kesulitan untuk sekadar menciptakan peluang berbahaya. Hingga akhir pertandingan, tidak ada gol tambahan terjadi.
Dengan hasil ini, AC Milan menggusur Inter Milan di puncak klasemen Serie A dengan mengantongi 55 poin dari 25 pertandingan. Mereka unggul satu poin atas Inter Milan yang pada laga sebelumnya bermain 1-1 kontra Napoli.
Posisi Rossoneri memang masih jauh dari aman karena Inter Milan punya satu laga di tangan. Jika Nerazzurri mampu memenangi duel tersebut, maka posisi puncak akan kembali diambil alih.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dua Gol Leao Bikin Milan Melesat, Modric Punya Harapan Khusus untuk Sang Bintang
Liga Italia 20 Oktober 2025, 16:52 -
Leao Bersinar, Modric Tersenyum: Hubungan Baru yang Bikin AC Milan Makin Menakutkan
Liga Italia 20 Oktober 2025, 16:19
LATEST UPDATE
-
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59 -
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04