Detail Rumah Unik Lionel Messi
Editor Bolanet | 9 Oktober 2013 22:27
Rumah sepakbola itu didesain oleh Luis de Garrido. Sang arsitek mengakui bahwa ia akan menampilkan banyak simbol dalam desain rumah Messi itu.
Yang pertama terlihat, jika dilihat dari atas, adalah rumah itu berbentuk seperti lapangan sepakbola. Kemudian terlihat bola raksasa di tengah lapangan itu. Jika diperhatikan lebih lanjut, ada angka 10 yang merupakan nomor jersey Messi.
Rumah tersebut rencananya akan dibangun di Llavaneres Sant Andreu, sekitar 36 kilometer sebelah utara kota Barcelona. Berikut adalah detail dan gambar dan video penjelasan dari sang arsitek (Bahasa Spanyol) mengenai calon hunian Messi tersebut. (fox/hsw)
Bangunan Utama Berbentuk 'Bola'

Bangunan Utama Tampak Dari Depan

Video
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Teken Kontrak Baru di Inter Miami, Berapa Gaji Lionel Messi?
Bola Dunia Lainnya 24 Oktober 2025, 10:48
-
Lionel Messi Resmi Perpanjang Kontrak di Inter Miami: Bertahan hingga 2028!
Bola Dunia Lainnya 23 Oktober 2025, 22:57
-
Gagal Tanding di Miami, Barcelona Kehilangan Pendapatan Miliaran Rupiah
Liga Spanyol 23 Oktober 2025, 22:35
LATEST UPDATE
-
4 Sosok di Balik Kebangkitan Manchester United Musim Ini
Liga Inggris 25 Oktober 2025, 04:00
-
Live Streaming AC Milan vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 25 Oktober 2025, 00:45
-
Tak Ada Pilihan Lain, Juventus Harus Kalahkan Lazio Pekan Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:59
-
Federico Dimarco Jadi Mesin Peluang Inter Milan di Musim Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:20
-
Juventus, Bawalah Semangat Lawan Real Madrid ke Serie A
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:18
-
Siapa yang Layak Jadi Starter Liverpool: Hugo Ekitike atau Alexander Isak?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 23:12
-
Xabi Alonso Kepincut Kenan Yildiz, Juventus Pasang Harga 100 Juta Euro
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 22:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56










