Fans Wolfsburg Lempar Flare ke Bangku Cadangan Hannover!
Editor Bolanet | 2 Maret 2016 08:21
Sesaat sebelum kick-off dilakukan, tiba-tiba datang sebuah flare alias kembang api ke arah bangku cadangan Hannover. Rupanya, flare ini berasal dari tribun pendukung tim tamu!
Flare ini langsung membuat seisi bangku cadangan Hannover kalang kabut menyelamatkan diri. Untungnya tak ada korban dari kejadian ini, meski dokter tim mendapati celananya terbakar karena flare ini.
Berikut video selengkapnya.
Meski bertindak sebagai tuan rumah, namun Hannover dipaksa menyerah empat gol tanpa balas dari Wolfsburg. Tiga gol tim tamu diborong Andre Schurrle, sedangkan satu lainnya disumbang Julian Draxler.
Bagaimana menurut Bolaneters? [initial]
Jangan Lewatkan!
- Usai Gagalkan Penalti, Kiper Vietnam Malah Bikin Blunder Konyol
- Alexis Ajak Dua Anjing Kesayangannya Jadi Bintang Iklan
- Kontrol Bola Brilian Memphis Depay
- Liverpool Gagal Juara, Coutinho Terpeleset di Tangga Wembley
- Yikes! Pemain Ini Muntah di Tengah Lapangan Saat Laga Berlangsung!
- Cetak Gol, Bomber Prancis Jadi Super Saiya dan Keluarkan Jurus Kamehameha
- Gol Langsung dari Kick-Off Gegerkan Brasil
- Gol Free Kick Messi, Sedap Dipandang dari Berbagai Angle
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Bayern vs Wolfsburg: Luis Diaz dan Olise Bersinar, Die Roten Pesta 8 Gol!
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:29
-
Hasil Monchengladbach vs Augsburg: Kevin Diks Cetak Gol, Tuan Rumah Pesta 4-0
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:08
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




