Foto: Museum Bayern Munich, Kisah dan Tonggak Sejarah Klub
Editor Bolanet | 25 Mei 2012 15:15
Bayern Munich baru saja meresmikan museum yang berada di area Allianz Arena itu sebagai bagian dari pengembangan klub. Sejarah panjang tentang Bayern akan terpampang di sebuah ruangan khusus berbentuk museum bernama 'FC Bayern Erlebniswelt'.
Museum ini memiliki luas 3.000 meter persegi, 2.600 pameran yang mewakili sejarah klub termasuk tiket, 500 foto, trofi kebanggaan dan sejarah indah kostum dari masa ke masa yang dipamerkan secara spesial dalam satu kotak kaca besar.
Ada pula film berdurasi 320 menit yang menampilkan evolusi para pemain dan sepak bola Bayern Munich sebagai satu kesatuan dalam panduan delapan bahasa. Museum milik The Bavarians ini membawa pengunjung ke sebuah pengalaman tentang semua kisah sensasional dan tonggak sejarah klub. Museum ini dibuka setiap hari Senin hingga Minggu, pukul 10.00-18.00 waktu setempat.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi PSV vs Bayern 29 Januari 2026
Liga Champions 27 Januari 2026, 15:00
-
Bayern Munchen Buka Pembicaraan Kontrak Baru untuk Harry Kane
Liga Eropa Lain 27 Januari 2026, 11:47
-
Prediksi Bayern vs Augsburg 24 Januari 2026
Bundesliga 23 Januari 2026, 18:01
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Kontra Leeds: Misi Kembali Menjauh di Puncak
Liga Inggris 31 Januari 2026, 16:43
-
Belum Juga Menang di MotoGP, Pedro Acosta Kalem: Yang Penting Konsisten Podium Dulu
Otomotif 31 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 31 Januari 2026, 15:57
-
Barcelona Sepakat Perpanjang Kontrak Fermin Lopez, Masa Depan Lini Tengah Terjaga
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 15:44
-
Link Streaming BRI Super League: Persis Solo vs Persib Bandung, Tayang di Vidio
Liga Inggris 31 Januari 2026, 14:58
-
Link Streaming BRI Super League: Malut United vs Bhayangkara FC, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 13:19
-
Bukan ke Juventus, Jean-Philippe Mateta Pilih Gabung AC Milan?
Liga Italia 31 Januari 2026, 13:11
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Dewa United 1 Februari 2026
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 12:48
-
Prediksi BRI Super League: Borneo FC vs PSIM 1 Februari 2026
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 12:43
-
Nonton Live Streaming Persis Solo vs Persib di Vidio - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 12:34
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 31 Januari 2026, 12:26
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30






