Gokil! Amad Diallo Cetak Brace di Laga Debut Bersama Manchester United
Serafin Unus Pasi | 30 Januari 2021 23:45
Bola.net - Amad Diallo menunjukkan tanda-tanda yang menjanjikan bagi Manchester United. Sang pemuda sukses mencetak brace di laga debutnya bersama Manchester United.
Pemuda berusia 18 tahun itu bergabung dengan Setan Merah dua pekan yang lalu. Ia diangkut dari klub Serie A, Atalanta.
Sang pemain diproyeksikan akan bermain di tim utama MU. Namun ia debut terlebih dahulu di tim U-23 MU pada hari Sabtu (30/1) tadi melawan Liverpool U-23.
Diallo tampil memukau di laga ini. Ia membantu Setan Merah mengalahkan Liverpool di laga ini.
Simak gol-gol yang diciptakan Diallo selengkapnya di bawah ini.
Gol Pertama
Diallo tidak butuh waktu lama untuk mencetak gol debutnya di Manchester United.
Saat laga baru berjalan 14 menit, ia langsung sukses mencetak gol ke gawang Liverpool dan membuka keunggulan Setan Merah di laga ini.
Gol Kedua
Diallo tidak berpuas diri usai mencetak gol debutnya di Manchester United.
Sang winger muda mencetak gol lagi di babak kedua melalui titik putih, di mana ia mencetak gol panenka ke gawang Liverpool U-23.
Menang Besar
Manchester United U-23 sendiri berhasil menang dengan skor 6-2 melawan Liverpool U-23.
Selain dua gol yang dicetak Amad Diallo, Joe Hugill mencetak Quattrick di laga ini.
(MUFC)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







