Hasil Pertandingan Malam dan Dini Hari Tadi
Editor Bolanet | 30 November 2015 06:10
Dari Serie A, Juventus kembali menegaskan supremasi kebangkitan mereka dengan menenggelamkan perlawanan Palermo dengan skor mencolok tiga gol tanpa balas. Sementara itu, pada saat yang sama AS Roma seperti masih belum bisa bangkit usai ditekuk Barcelona di liga Champions. Il Lupi menyerah dari Atalanta dengan skor 2-0.
Layar Liverpool semakin berkembang bersama Jurgen Kloop. Kemenangan kembali mereka raih. Kali ini, gol tunggal James Milner sukses memberikan tiga poin untuk The Kop saat berhadapan dengan Swansea. Di tempat lain, Arsenal hanya bermain imbang dengan Norwich City. Hasil imbang juga terjadi pada bentrok dua tim asal kota London, Tottenham kontra Chelsea.
Di Spanyol, Real Madrid kembali mendapatkan tiga angka setelah mereka sukses menekuk perlawanan Eibar dengan skor 2-0.
Berikut hasil lengkap pertandingan sepakbola malam dan dini hari tadi:
Tottenham Hotspur 0 - 0 Chelsea
West Ham United 1 - 1 West Bromwich Albion
Liverpool 1 - 0 Swansea City
Norwich City 1 - 1 Arsenal
Serie A
Chievo Verona 2 - 3
Frosinone 3 - 2 Hellas Verona
Genoa 1 - 2
Roma 0 - 2
Empoli 1 - 0 Lazio
Palermo 0 - 3
Getafe 2 - 0 Villarreal
Eibar 0 - 2 Real Madrid
Rayo Vallecano 0 - 3 Athletic Bilbao
Sevilla 1 - 0 Valencia
Borussia Dortmund 4 - 1 VfB Stuttgart
Augsburg 0 - 0 Wolfsburg
Bayer Leverkusen 1 - 1 Schalke 04
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






