Hattrick Karim Benzema dan Pesta Gol Real Madrid
Aga Deta | 3 April 2023 06:39
Bola.net -
La Liga 2022/2023 jornada 27 mempertemukan Real Madrid vs Real Valladolid di Santiago Bernabeu, Minggu (2/4/2023) malam WIB. Los Blancos menang dengan skor telak 6-0.
Karim Benzema menjadi bintang kemenangan Real Madrid atas Valladolid dengan memborong tiga gol alias hattrick. Tiga gol lainnya diciptakan oleh Rodrygo, Marco Asensio, dan Lucas Vazquez.
Berkat hasil ini, Real Madrid di peringkat dua kembali menjaga jarak 12 poin dari sang pemuncak klasemen, Barcelona. Sementara itu, Valladolid menduduki peringkat 16 dengan poin 28.
Statistik Real Madrid vs Real Valladolid
Real Madrid vs Real Valladolid
Skor: 6 - 0
Penguasaan bola: 60% - 40%
Shots on target: 17 - 2
Sepak pojok: 9 - 1
Offside: 0 - 2
Pelanggaran: 17 - 11
Kartu kuning: 0 - 1
Susunan Pemain
Real Madrid: Thibaut Courtois; Eduardo Camavinga, David Alaba (Jesus Vallejo 69'), Eder Militao, Lucas Vazquez; Marco Asensio, Aurelien Tchouameni, Toni Kroos; Vinicius Junior (Dani Ceballos 69'), Karim Benzema (C) (Eden Hazard 65'), Rodrygo (Alvaro Odriozola 82').
Pelatih: Carlo Ancelotti.
Real Valladolid: Sergio Asenjo; Jawad El Yamiq, Joaquin Fernandez, Ivan Fresneda; Lucas Rosa (David Torres 61'), Monchu, Martin Hongla (Alvaro Aguado 46'), Roque Mesa (C) (Oscar Plano 46'), Luis Perez (Kike Perez 46'); Sergio Leon, Gonzalo Plata (Selim Amallah 70').
Pelatih: Pacheta.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






