Highlights BRI Liga 1 2021-22: Persita Tangerang 1-1 Persik Kediri
Dimas Ardi Prasetya | 15 Maret 2022 21:12
Bola.net -
Persik unggul lebih dahulu di laga ini. Wasit memberikan penalti pada Macan Putih setelah Dedi Gusmawan melanggar Faris Aditama.
Youssef Ezzejjari yang menjadi eksekutor bisa melaksanakan tugasnya dengan baik. Namun Persik tak bisa mempertahankan keunggulannya.
Di babak kedua, gawang Persik dijebol oleh Kasim Botan. Pada akhirnya laga lawan Persita ini berakhir imbang 1-1.
Susunan Pemain:
Persita Tangerang (4-2-3-1): Rendy Oscario (Kiper), Muhammad Toha, Dedi Gusmawan, Syaiful Anwar, Alta Ballah (Belakang), Bae Sin-yeong, Ricky Ariansyah, Harisson Cardoso, Kasim Botan, Miftahul Hamdi (Tengah), Nur Hardianto (Depan).
Pelatih: Widodo Cahyono Putro
Persik Kediri (4-2-3-1): Dikri Yusron (Kiper), Ibrahim Sanjaya, Arthur Felix, Fisabillah, Ady Eko (Belakang), Taufiq, Yusuf Meliana, Faris Aditama, Kelly Sroyer (Tengah), Youssef Ezzejari (Depan).
Pelatih: Javier Rocha
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Bayer Leverkusen vs PSG: Nuno Mendes
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:50 -
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45 -
Man of the Match Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Denzel Dumfries
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:27 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17
LATEST UPDATE
-
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58 -
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04